Advertiser 2
Selasa, 04 Mei 2010 Post By: Nie_azha

SISTEM EKSKRESI PADA HEWAN VERTEBRATA

Pada system ekskresi vertebrate memilki beberapa class, di mana hewan yang termasuk dalam hewan invertebrate yaitu ;
1. REPTILIA
Reptilia mempunyai ginjal metanefros di hubungkan oleh ureter ke vesika urineria (kandungan kemih). Selanjutnya kandungan kemih bermuara ke kloaka. Pada reptilia tertentu terdapat sepasang kandung kemih tambahan yang bermuara langsung ke kloaka dan berfungsi sebagai alat respirasi. Berbeda dengan amfibi, reptilia hanya menggunakan sedikit air untuk membilas sampah nitrogen dari darah nya. Hal ini karena sebagian besar sissa metabolism di ekskresikan sebagai asam urat yang tidak beracun. Asam urat yang di keluarkan oleh reptilia berbentuk pasta (bubur) berwarna putih. Sisa direabsorbsi oleh bagian tabung ginjal.
2. PISCES
Alat ekskresi beberapa pisces adalah sepasang ginjal berupa mesonefros. Mesonefrus mengeluarkan ekskresi melalui ureter yang di teruskan ke sinus urogenital, kemudian barakhir di papilia urogenital.
3. AMFIBI
Alat ekskresi amfibi berupa ginjal mesonefros dan saluran-saluran kemih yang di sebut saluran Wolff. Saluran-saluran ini membawa secret langsung ke kloaka walaupun terdapat kandung kemih di sebelah sisi ventral kloaka.
4. AVES
Alat ekskresi burung berupa sepasang ginjal metanefros di lengkapi dengan ureter sebagai saluran yang berlangsung bermuara pada kloaka.
5. MAMALIA
Alat ekskresi pada mamalia berupa sepasang ginjal, berbentuk seperti kacang terdapat ruang median yang di sebut pelvis renalis, berhubungan kandung kemih. ureter menghubungkan antara ginjal dengan kandung kemih tersebut, berfungsi sebagai ekskret



Copyright Reserved Apa Azha ada 2010.
Design by: Bingo | Blogger Templates by Blogger Template Place | supported by One-4-All